Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Kampus Jurusan Perhotelan Kapal Pesiar

Kampus Jurusan Perhotelan Kapal Pesiar


Kampus jurusan perhotelan kapal pesiar merupakan salah satu tempat untuk menimba ilmu sebelum terjun ke dunia kerja. Selain mengandalkan kampus, juga bisa mengandalkan lembaga pelatihan. 

Jurusan perhotelan dan kapal pesiar banyak diminati oleh masyarakat Indonesia. Karena banyaknya manfaat bisa didapatkan. Terutama gaji besar sehingga bisa memperbaiki ekonomi keluarga. 

Kapal pesiar sendiri merupakan kendaraan yang bisa menampung banyak penumpang untuk merasakan liburan di tengah laut. Untuk melayani mereka diperlukan tenaga kerja kompeten dan profesional yang sudah mengikuti pendidikan dan pelatihan khusus. 

Seputar Lembaga Pelatihan Duta Persada

Indonesia merupakan salah satu negara yang menyumbangkan banyak tenaga kerja. Dampak dari hal tersebut adalah berkurangnya pengangguran. Pekerjaan tersebut juga banyak diminati oleh kaum muda.

Mungkin masih banyak orang berpikir bahwa apabila ingin mengambil pekerjaan tersebut, maka harus lulus dari kampus jurusan perhotelan kapal pesiar. Padahal, ada cara yang lebih praktis, yakni memilih lembaga khusus.

Salah satunya ialah Lembaga Pendidikan dan Pelatihan Kerja Duta Persada atau biasa disingkat LP2K “Duta Persada”. Lembaga pelatihan dan pendidikan ini memperoleh binaan dari Kantor Dinas Pendidikan Kotamadya Yogyakarta.

Sehingga Anda tidak perlu meragukan legalitas dan kualitasnya. Duta Persada telah mampu meluluskan tenaga kerja yang mampu berkarir di bidangnya. Lembaga ini menyajikan pembelajaran dengan sistem Learning by Doing. 

Sistem diterapkan ini menyajikan materi dan kesempatan praktik yang disesuaikan dengan kebutuhan pasar kerja. Sehingga siap untuk melakukan pekerjaan di kapal pesiar. 

Bidang yang ditawarkan oleh Duta Persada meliputi kapal pesiar, hotel berbintang food & beverage service department, hingga tata graha ruangan/housekeeping departement. Selain itu, juga tersedia pelatihan bahasa inggris. 

Pelatihan bahasa inggris dan pembentukan mental berguna dalam persaingan di dunia kerja kapal pesiar yang cukup ketat. Tanpa mental kuat, peluang untuk masuk di dunia kerja akan lebih sulit. 

Keuntungan Belajar di Duta Persada Jurusan Perhotelan Kapal Pesiar

Menimba ilmu memang dapat dilakukan melalui kampus jurusan perhotelan kapal pesiar. Namun, Lembaga Duta Persada juga tidak kalah dengan berbagai perguruan tinggi di tanah air. 

Duta Persada yang berlokasi di Jogja ini memberikan berbagai keuntungan. Mulai dari materi lengkap hingga pelatihan praktik yang mampu mengasah ketrampilan. Berikut ini keuntungan lainnya. 

1. Alumni Berkualitas

Duta Persada telah meluluskan banyak alumni yang telah bekerja di kapal pesiar dan hotel internasional. Apabila Anda juga menimba ilmu disini, maka juga berpeluang menjadi alumni berkualitas setelah lulus.

2. Terakreditasi A

Bukan hanya perguruan tinggi yang bisa mendapat akreditasi A. Duta Persada juga mampu menyandang akreditasi A dari BAN-PNT. Tidak hanya itu, juga mendapat akreditasi dari LA-LPK.

Akreditasi A mencerminkan kualitas pembelajaran yang tinggi dari Duta Persada. Anda sudah tidak perlu ragu mengenai lembaga ini. Duta Persada juga telah meraih berbagai prestasi yang menunjukkan pesonanya.  

3. Informasi Pendaftaran Peserta Baru Duta Persada

Setelah mengetahui berbagai keunggulan dari Duta Persada, selanjutnya Anda bisa melakukan pendaftaran. Terdapat beberapa syarat yang perlu Anda ketahui. Informasinya bisa Anda akses di website akademi perhotelan kapal pesiar

Sistem pendaftaran terbagi ke dalam dua cara. Yakni secara langsung dan online. Untuk pendaftaran secara langsung Anda bisa mengisi formulir pendaftaran di Kantor Duta Persada Jl. Ibu Ruswo No. 55 Yudonegaran Yogyakarta.

Sementara untuk pendaftaran online Anda bisa mengisi formulir melalui website resmi di. Formulir yang sudah diisi akan diproses oleh bagian rekrutmen. Selanjutnya akan diinformasikan mengenai kelulusan persyaratan. 

Setelah mengetahui informasi di atas, sudah tidak perlu ragu untuk menimba ilmu di Akademi perhotelan kapal pesiar. Salah satunya adalah Duta Persada yang sudah terbukti kualitasnya. 

Pekerjaan di perhotelan kapal pesiar cukup banyak diminati oleh masyarakat tanah air. Namun sebelumnya harus mengikuti pembelajaran di kampus jurusan perhotelan kapal pesiar atau lembaga pelatihan. 


Posting Komentar untuk "Kampus Jurusan Perhotelan Kapal Pesiar"